Uji Operasional Tahap I Tol Bengkulu Taba Penanjung

BENTENGPOS.ID — Penjabat Bupati Bengkulu Tengah Dr. Heriyandi Roni, M.Si, melalui Sekretaris Daerah Drs. Rachmat Riyanto, S.T., M.AP., menghadiri Uji Oprasional Pertama (Tapping Pertama) dalam rangka rencana pengoperasian jalan Tol Bengkulu – Taba Penanjung yang berlokasi di Pintu Tol Betungan Kota Bengkulu. Jum’at Pagi (24/12/2022)

Uji Coba Oprasional di buka secara resmi oleh Gubernur Bengkulu H. Rohidin Mersyah. Tampak hadir juga Kajati Bengkulu Dr. Heri Jerman, S.H., M.H.,Sekretaris Daerah Provinsi Bengkulu H. Hamka Sabri, Unsur Forkopimda Provinsi serta juga turut hadir Kajari Bengkulu Tengah Tri Widodo , S.H., M.H. dan jajaran pejabat Bengkulu Tengah

Dalam kesempatnnya Gubernur Bengkulu menjelaskan bahwa jalan Tol Bengkulu – Taba Penanjung terhitung hari ini akan segera di operasikan. Banyak manfaat yang di peroleh masyarakat atas pengoperasian jalan tol ini. (Rls)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *